Dylan Wilcoxen And Suri Jabrik Win High Performance Coaching Camp In Australia At Rip Curl GromSearch 2023 Presented By Samudera Indonesia
Kompetisi surfing tahunan Rip Curl GromSearch tahun ini berulang tahun yang ke-18 dan ratusan peselancar muda dari seluruh nusantara memadati Pantai Halfway Kuta akhir pekan lalu, 10-12 November, untuk berkompetisi dalam acara yang paling ditunggu-tunggu yang dipersembahkan oleh Samudera Indonesia. Bersaing dalam lingkungan kompetitif yang menarik, aman dan bersahabat, para peselancar terbaik Indonesia menguji kemampuan mereka melawan beberapa pesaing panas asal luar negeri di semua divisi, termasuk U-16, U-14 dan U-12.
Dikenal dengan ombaknya yang konsisten, Pantai Halfway Kuta menawarkan kanvas yang sempurna kepada para pesaing untuk menunjukkan keterampilan terbaik mereka dengan ombak setinggi 3 hingga 4 kaki. Pantai wisatawan Halfway Kuta dikunjungi oleh para peselancar lokal maupun mancanegara. Pantai ini merupakan salah satu spot surfing terbaik di Bali karena memiliki dua spot surfing serta ombak yang besar dan panjang.
“Rasanya selalu luar biasa melihat seluruh peselancar muda di Indonesia berkompetisi di GromSearch. Terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Samudera Indonesia, sebagai perusahaan besar Indonesia yang mendukung peselancar Indonesia tingkat tertinggi seperti Rio Waida dan kini turut hadir mendukung generasi penerus surfing Indonesia. Peristiwa seperti ini menunjukkan bagaimana kerangka kerja yang kami mulai dengan para pengurus boardriders beberapa tahun yang lalu dengan ASC bekerja dengan sangat baik. Kesehatan selancar Indonesia saat ini sangatlah baik.” Said James Hendy, President Director of Rip Curl Indonesia.
The CEO of presenting sponsor, Bani Mulia, proudly explained how Samudera Indonesia has been very supportive to be involved in the growth of surfing in Indonesia while greeting all the groms at the final day in Kuta Beach last Sunday (12/11). “Indonesia is a big nation, we have such great potentials and we need to work together hand in hand and support each other. Let’s start here in Bali and show our brothers and sisters all over Indonesia that the future of surfing in Indonesia is bright.” Said Bani Mulia.
Dylan Wilcoxen from Under 16 division put on a show on the last minute of the final heat scoring 12,00 points claiming his winning against his best friend Kalani Ryan (9,67), Rajo Saputra (9,33) and Taije Lijestrom (7,30). On the Under 16 girls division, coming from abroad, Guo Jin Ting finish 1st place with a score of 7,73, followed by Imari Hearn (5,90), Hanasuri Jabrik (5,87), and Jasmine Studer (5,57). Both Dylan and Hanasuri are eligible to win a trip to Australia for a high performance coaching camp with Surfing Australia after winning the U-16 division and holding an Indonesian citizenship.
Pada divisi U-14, Natan Johannes membukukan podium putra setelah ombak kedua terakhirnya mencetak 7,00 sehingga total heatnya menjadi 11,57 diikuti oleh Aditya Somiya (11,17), Riki Uemura (10,46) dan Kahea Isshiki ( 8,43). Sementara Kya Heuer mengklaim kemenangannya di Girls Under 14 setelah dia mencetak total 12,67 melawan Marshanda Nikijuluw (10,00), Nala Rabik (7,93), dan Zehansheng (6,60) di final.
In the Under 12 boys division, Darma Wisesa took the podium with the best total heat of the whole event with 13,50 points ripping alongside Jasper Glossop (9,77), Agus Jho (9,26) and Hiroshi Setiadi (3,67). Meanwhile Tasia Belyaeva took Under 12 girls division win with her total heat of 10,40 followed by Paris Nalendra (7,54), Dian Septiari (6,97) and Monster Chong (4,60).
“Not only we have a 3-day event this year, the winners of U-16 (boy and girl) are going to have a fully funded trip to Australia for a high performance coaching camp with Surfing Australia. This is a great opportunity for the groms to develop as athletes and get everything they need for their career path. The other amazing event was the Samudera Boardriders Tag Team, such an important foundation for the next generation of Indonesian surfers to get support and platform to train and grow within the community. We are going to keep this tradition at GromSearch in the future.”, said Harrison Mann, Product & Marketing Manager of Rip Curl Indonesia.